Lowongan Kerja PT Sayap Mas Utama (Wings Group) Terbaru Mei 2022
Wings menjadi salah satu nama yang terpercaya di Indonesia. Keluarga Indonesia beralih ke berbagai produk rumah tangga, perawatan pribadi, makanan & minuman, dan berharap Wings menyediakan produk berkualitas tanpa kompromi. Merek kami telah diturunkan dari generasi ke generasi. Dengan teknologi manufaktur yang canggih, fasilitas kelas dunia dan jaminan kualitas yang ketat, produk Wings memenuhi standar industri tertinggi. Dengan tetap inovatif dan menghadirkan produk-produk berkualitas tinggi selama lebih dari 70 tahun, Wings menghormati komitmennya untuk meningkatkan kehidupan sehari-hari konsumen Indonesia dan menunjukkan sejauh mana perusahaan menghargai pelanggannya. Inovasi dan mengikuti perubahan selera konsumen telah memungkinkan Wings untuk tetap berada di garis depan pasar barang konsumen. Perusahaan telah memperluas jangkauan portofolio produknya melalui joint venture dengan Lion Japan, Glico Japan dan Calbee Japan. Lion Wings memproduksi berbagai produk dengan berbagai merek seperti Ciptadent, Kodomo, Systema, Emeron, Serasoft, Zinc, Mama Lemon dan Posh. Glico Wings memproduksi berbagai es krim dengan merek Haku, Waku Waku, Frost Bite dan J-Cone, sedangkan Calbee Wings memproduksi berbagai makanan ringan dengan merek Potabee, Krisbee dan Japota. (Dikutip dari web wingscorp.com)
Mengutip informasi lowongan pekerjaan yang mimin kutip di salah satu akun instagram @lokerbumn.indo pada (15/05). Saat ini PT Sayap Mas Utama sedang membuka lowongan pekerjaan untuk mencari kandidat-kandidat terbaik yang memenuhi kualifikasi dan memiliki skill baik untuk mengisi posisi yang dibutuhkan, dengan harapan bisa berkembang dan sukses bersama. Berikut informasinya:
Posisi:
Admin Personalia
Kualifikasi:
- Pendidikan D3/S1 Semua Jurusan
- Minimal IPK 3.00 (dari 4.00)
- Freshgraduate dipersilahkan melamar
- Fasih dalam Ms. Office (Excel dan Word)
- Siap bekerja dengan sistem Shifting (2 Shift)
- Bersedia ditempatkan di area Jawa Barat atau Jabodetabek
Cara Melamar:
Jika anda tertarik dan sesuai dengan kualifikasi lowongan ini, silahkan kirimkan CV terbaru anda ke:
https://bit.ly/3YQ84C9
Catatan : Proses rekrutmen & seleksi pelamar tidak dipungut biaya apapun.
Alamat:
Jakarta
Jl. Tipar Cakung Kav. F 5-7, Cakung Barat, Cakung,, Jakarta Timur 13910
Phone : 021 4602696
Surabaya
Jl. Embong Malang No.61-65, Gedung Ekonomi Lt.7
Surabaya 60261
Jika kalian memenuhi kualifikasi yang sudah ditentukan di atas, dan berminat untuk mendaftarkan diri, silahkan bisa salin url pendaftaran di atas kemudian buka di tab baru. Kalian bisa mendaftarkan diri secara online dengan mengirimkan berkas lamaran kerja lengkap dan mengisi data formulir pendaftaran.
Jika konten ini bermanfaat, klik tombol like dan save agar kami lebih semangat untuk share loker lainya.
Akhir kata mimin ucapkan terimakasih sudah mampir di blog lowongan kerja ini.
PERHATIAN!
- Budayakan membaca Informasi dengan cermat.
- Lowongan kerja yang tidak mencantumkan batas penerimaan (Deadline) pada umumnya hanya berlaku 3 – 7 hari, bahkan bisa 2 minggu
- Informasi Lowongan Kerja lainnya silahkan klik DISINI
Posting Komentar untuk "Lowongan Kerja PT Sayap Mas Utama (Wings Group) Terbaru Mei 2022"